Menulis makalah atau bahan presentasi sering dilakukan oleh lebih dari satu pengarang. Mengedit naskah dengan banyak pengarang akan menjadi sulit kalau paket program pengolah kata yang digunakan tidak sejenis (dalam arti mempunyai kemampuan yang sama). Banyak orang masih memanfaatkan MSWord untuk melakukan proses ini bersama-sama, karena paket ini dapat menyimpan setiap perubahan yang dilakukan antar pengarang.
Bagaimana dengan pengeditan di lingkungan Linux atau Unix, yang secara murah dan gampang tidak dapat menjalankan MSWord atau terlalu mahal untuk membeli MSWord? Caranya sangat mudah, gunakan OpenOffice atau StarOffice yang salah satu keunggulannya jalan di hampir semua platform. [Catatan: untuk menjalankan MSWord di Linux harus ada Wine atau Vmware, tentunya harus beli MSWord...$-)]
Langkah-langkah untuk mengaktifkan fasilitas ini di OpenOffice adalah sebagai berikut:
Gambar 1: Tampilan menu untuk menampilkan perubahan
Gambar 2: Jendela dialog seting untuk tampilan perubahan
Selamat mencoba [iww]